Welcome Message

Kedudukan Zakat dalam Islam dan Tujuan Pensyariatannya

Alhamdulillah, kami hadirkan kembali rekaman serial kajian fiqih yang disampaikan oleh Ustadz Kholid Syamhudi, Lc.

Karena beberapa pertimbangan, ustadz memutuskan untuk menunda kelanjutan pembahasan Fiqih Muamalah Maliyah. Sebagai gantinya, insya Allah akan disajikan sebuah pembahasan baru, yaitu Fiqih Zakat. Pada pertemuan pertama ini, judul yang dikupas adalah Kedudukan Zakat dalam Islam dan Tujuan Pensyariatannya.

Rekaman kajian hari  Minggu, 12 Juni 2011 

Kajian ini insya Allah akan dirutinkan pada setiap hari Ahad pekan kedua di Masjid As-Sunnah Bintaro, Jalan Nusa Indah, Bintaro Jaya Sektor 3, Jakarta Selatan.

Sesi Kajian Utama
Kedudukan Zakat dalam Islam dan Tujuan Pensyariatannya

Naskah Materi
Copyright © Study Islam